Jalur pendakian Gunung Sumbing yang melalui Nepal van Java adalah basecamp Butuh Kaliangkrik
Jalur pendakian Gunung Sumbing yang melalui Nepal van Java adalah basecamp Butuh Kaliangkrik

Pendakian Gunung Sumbing yang melalui Nepal van Java

Posted on

Salah satu Jalur Pendakian Gunung Sumbing  adalah melalui Nepal van Java adalah basecamp Butuh Kaliangkrik. disini kita disuguhkan dengan pemandangan luar biasa tepatnya di desa butuh desa temanggung kecamatan kaliangkrik kabupaten magelang , desa ini terkenal sebagai nepal van javanya indonesia dengan lereng yang begitu memukau serta treknya yang cukup panjang yang memiliki daya tari tersendiri tentang pemandangan alamnya

Jalur ini di mulai dengan medan berbatu yang disusun rapi dari Pos 1  diperjalanan anda akan dimanjakan pemandangan perkebunan yang hijau tumbuh dengan suburnya , sumber airpun mengalir dengan jernihnya para pendaki bisa mengabil perserdiaan air bersih , jarak tempuh ke Pos satu kurang lebih 2 jam perjalanan. luar biasa bukan?